Sunday, July 17, 2011

Re: [beasiswa] [butuh info] beasiswa S2 Keperawatan di Amerika

Scholarships for International Students

 

   

 

 

Dear Mb' Nony,
Saya adalah alumni dari University of California-San Francisco (UCSF). Kampus ini termasuk jajaran pertama untuk nursing education di US. Kalau boleh tahu, Mbak berniat mengambil program apa? Bila master non klinis maka lisensi (RN) tidak diperlukan. Tapi, ada beberapa kampus yang tetap mensyaratkan lisensi walau bukan studi klinis, seperti UPenn, Univ. of Washington (UW), atau George Town Univ.
Oya, UCSF memang khusus Post Grad Mbak, jadi pendidikan s1 tidak ada dikampus tersebut, dan dianya khusus health science saja. Karena itu jangan heran bila nanti Mbak kadang tidak menjumpai UCSF dalam rating umum kampus di US.
Bila ada hal japri saja.
Selamat berjuang!
 




From: Nony <cicilia_bratajaya@yahoo.com>
To: beasiswa@yahoogroups.com
Sent: Fri, 15 July, 2011 5:42:23
Subject: [beasiswa] [butuh info] beasiswa S2 Keperawatan di Amerika

 

Dear all,
saya lulusan s1 keperawatan dan sudah bekerja 2 tahun ini,
ingin sekali melanjutkan s2 keperawatan saya di Amerika,mohon infonya dan adakah rekomendasi di universitas mana? terimakasih

Regards,
nony


__._,_.___
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
MARKETPLACE

Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.

.

__,_._,___

No comments:

Post a Comment